[NEWS] Kemenangan Indonesia atas Sengketa Biodiesel dengan Uni Eropa Membawa Angin Segar Bagi Industri Kelapa Sawit di Riau

Selasa, 06 Februari 2018 12:59 WIB
sumber : Detik
PEKANBARU - Menteri Perdagangan, Enggartiasto Lukita menyatakan bahwa Indonesia berhasil memenangkan sengketa biodiesel dengan Uni Eropa (UE). Kabar ini sejurus membawa angin segar bagi sektor perkebunan kelapa sawit di tanah air, khususnya Provinsi Riau.
Dalam sambutannya Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman mengungkapkan bahwa pembangunan jembatan yang menelan biaya Rp 10 miliar ini adalah hasil kerja sama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau dengan DPRD Provinsi Riau. 
"Semoga dengan adanya jembatan ini dapat meningkatkan taraf hidup masyarakat Tanjung Medan," ujar Gubri. 
Terkait buruknya jalan menuju lokasi peresmian jembatan ini, Gubri kemudian menjanjikan kepada masyarakat bahwa pihaknya akan segera menindaklanjutinya.
"Pemprov Riau melalui Dinas PUPR segera menindaklanjuti secepatnya," kata Gubri. 
Di lain pihak Bupati Rokan Hilir Suyatno atas nama masyarakat Kabupaten Rohil mengucapkan terima kasihnya kepada Pemprov Riau dan DPRD Provinsi Riau. 

"Jembatan ini sudah lama diidam-idamkan oleh masyarakat," ujar Suyatno.
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar